Virgin Coconut Oil Untuk Asam Lambung
Virgin Coconut Oil Untuk Asam Lambung - Virgin coconut oil (VCO) atau yang sering kita kenal dengan nama minyak kelapa dan orang sunda menyebutnya dengan nama minyak klentik adalah minyak kelapa yang di buat tanpa pemanasan, tanpa bahan kimiawi dan tanpa pewarna, tahan oksidasi dan dapat di simpan sampai lima tahun.
Hal tersebut bertujuan agar kandungan alami yang ada dalam minyak kelapa seperti senyawa penolic, tidak hilang dan rusak. Senyawa phenolic tersebut berperan sebagai antioksidan. Bukan hanya itu, senyawa dalam minyak kelapa seperti asam laurat , kaprilat, dan kaprat, dapat mendukung pertumbuhan probiotik di dalam saluran pencernaan yang berfungsi melawan bakteri jahat.
Virgin Coconut Oil Untuk Asam Lambung
Virgin coconut oil atau minyak klentik memiliki nilai ekonomi yang lebih tinggi dibandingkan dengan minyak kelapa jenis lain. Bukan hanya sekedar minyak untuk memasak, minyak klentik ini memiliki banyak manfaat bagi kesehatan tubuh. Mulai dari menurunkan berat badan, menjaga kesehatan jantung, hingga memperlambat perkembangan penyakit Alzheimer
Minyak kelapa atau klentik juga mampu meningkatkan pencernaan karena dapat membantu tubuh menyerap vitamin, kalsium, dan magnesium yang larut bersama lemak. Jika Anda mengonsumsi minyak kealpa bersamaan dengan asam lemak omega-3, itu bisa membantu dua kali lebih efektif, karena sudah tersedia untuk di cerna dan digunakan oleh tubuh.
Miinyak kelapa dapat membantu meningkatkan bakteri dari bakteri dan kesehatan usus dengan menghancurkan bakteri jahat dan candida. Ketidak seimbangan candida, khususnya dapat menurunkan asam lambung, yang menyebabkan peradangan dan pencernaan yang buruk.
Minyak kelapa bermanfaat bagi kesehatan pencernaan dan membantu mengobati atau mencegah sakit maag dan radang usus bersar.
Cara Membuat Minyak Klentik
- Pilihlah kelapa yang bagus dan juga segar
- Kupas buah kelapa, lalu ambil bagian daging buah
- Parud buah kelapa
- campurkan parutan kealapa dengan air matang
- Peras dan saring sampai mendapatkan santannya
- Siapkan penggorengan
- Nyalakan api kecil (Harus tetap dalam kondisi api kecil)
- Tuangkan air santan kelapa kedalam penggorengan tersebut
- Aduk secara perlahan dan terus menerus jangan berhenti, agar air santan menguap terpisah hingga hanya tersisa minyak dan ampas (blondo atau galendro) perlu Anda ketahui blondo atau galendro ini bisa di konsumsi dan rasanya enak
- Jika minyak sudah terbentuk, tuangkan minyak kelapa ke wadah yang telah di siapkan.
Perbedaan Minyak Klentik Dan VCO
Manfaat Minyak Klentik
- Membuat rambut berkilau
- Menjadi alternatif bahan makanan yang lebih sehat
- Mencegah penyakit hati
- Membantu menurunkan berat badan
- Melembabkan kulit
- Memberesihkan rongga mulut
- Mempercepat penyembuhan luka
- Dipercaya dapat melawan jamur
- Memerangi infeksi bakteri di tubuh
- Meningkatkan fungsi otak
Posting Komentar untuk "Virgin Coconut Oil Untuk Asam Lambung"