Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Bayam Duri (Amaranthus Spinosus) Di Alam Liar & Khasiatnya

bayam duri bayam liar bayam berduri daun bayam duri khasiat bayam duri bayam liar bisa dimakan cara mengolah bayam duri menjadi obat bayam liar boleh dimakan bayam merah berduri bayam duri bisa dimakan khasiat bayam berduri bayam berduri khasiat kandungan bayam duri pohon bayam liar tanaman bayam duri daun bayam liar bayam duri adalah daun bayam berduri tanaman bayam liar duri bayam bayam duri merah khasiat daun bayam duri bayam hutan berduri khasiat bayam liar pohon bayam duri tanaman bayam berduri tumbuhan bayam duri khasiat bayam duri hijau
Pinterest.com


Bayam duri atau bayam berduri yang memiliki nama ilmiah amaranthus spinosus merupakan spesies tanaman berbunga dari genus amaranthus dan termasuk ke dalam famili amaranthaceae. Bayam duri dipercaya oleh masyarakat sebagai tumbuhan pangan tertua yang telah di budidayakan sejak 6700 sebelum masehi.

Tumbuhan bayam duri memiliki ciri yang berbeda dengan bayam jenis lainntya, tanaman ini memiliki duri di bagian batangnya durinya sangat tajam dan lembut sehingga mudah patah saat menancap di tubuh. Bila tertusuk durinya akan terasa sangat sakit, dan kalau dibiarkan akan menimbulkan pembengkakan.

Bayam Duri

Tumbuhan bayam berduri tumbuh liar dan dapat Anda jumpai di kebun-kebun, pematang sawah, tanah kosong, tepi jalan, dataran rendah sampai dengan ketinggian mencapai 1.400 meter di atas permukaan laut. Bayam berduri tumbuh dengan baik di tempat-tempat yang cukup sinar matahari dengan suhu udara antara 25 sampai 35 derajat celcius 

Nama Nama Bayam Berduri Di Berbagai Daerah

Bayam duri mempunyai beragam nama-nama yang berbeda di daerahnya, contohnya seperti

Sunda : Senggang cucuk
Jawa : Bayam eri, bayam roda, bayam raja, dan bayam cikron
Lampung : Bayam keuri
Madura : Tarnyak duri, tarnyak lakek
Makasar : Sinau katinting
Bali : Bayam sisihan, kerug pasig, dan bayam siap
Minahasa : Karawa rap rap, kedawa mawau, karawa in asu, dan karowa kawayo
Bugisa : Podo maduri
Almahera Utara : Maijanga, mahohoru
Ternate : Baya
Tidore : Loda

Klasifikasi Bayam Berduri (Amaranthus Spinosus)

Kingdom : Plante
Divi : Tracheophyta
Subdivisi : Spermatophytes
Klad : Angiosperms
Klad : Mesangiosperms
Klad : Eudicots
Klad : Core eudicots
Ordo : Caryophyllale
Famili : Amaranthaceae
Subfamili : Amaranthoideae
Genus : Amaranthus
Spesies : Amaranthus Spinosus

Bayam Liar

bayam duri bayam liar bayam berduri daun bayam duri khasiat bayam duri bayam liar bisa dimakan cara mengolah bayam duri menjadi obat bayam liar boleh dimakan bayam merah berduri bayam duri bisa dimakan khasiat bayam berduri bayam berduri khasiat kandungan bayam duri pohon bayam liar tanaman bayam duri daun bayam liar bayam duri adalah daun bayam berduri tanaman bayam liar duri bayam bayam duri merah khasiat daun bayam duri bayam hutan berduri khasiat bayam liar pohon bayam duri tanaman bayam berduri tumbuhan bayam duri khasiat bayam duri hijau
Pinterest.com


Tanaman bayam duri di alam liar dapat tinggi hingga mencapai 1 meter. Tanaman ini dapat di kembangbiakan dengan bijinya yang bulat, kecil dan hitam. Tanaman ini memiliki duri pada di bagian batang pohonnya, tepatnya di pangkal tangkai daun terdapat duri, oleh karena itu masyarakat mengenalnya sebagai bayam berduri. 

Ciri Daun Bayam Duri

Memiliki daun yang tunggal, berbentuk bundar telur memanjang oval, memiliki panjang daun sekitar 1,5 cm sampai 6 cm, dengan lebar daun 0,5 sampai 3,2 cm dan berwarna hijau.

Ciri Batang Bayam Duri

Batangnya tumbuh tegak bisa mencapai sekitar 1 meter, dengan percabangan monopodial. Batang bayam duri ini berukuran kecil berbentuk bulat, lunak dan juga berair, berwarna merah kecoklatan, dan terdapat duri di bagian pangkal batangnya.

Cir Bunga Bayam Duri

Tanaman bayam berduri memiliki bunga, bunganya terdapat di axilaar batang, merupakan bunga berkelamin tunggal dan memiliki warna hijau. Setiap bunga memiliki 5 mahkota yang panjangnya 1,5 sampai 2,5 mm. Untuk bunga jantan, kumpulan bunganya berbentuk bulir, sedangkan bunga betina berbentuk bulat dan terdapat pada ketiak batang. Bunga ini termasuk bunga inflorencia.

Cir Buah & Biji Bayam Duri

Memiliki buah yang berbentuk lonjongdengan panjang sekitar 1,5 mm dan berwarna hiaju. Bijinya berwarna hitam mengkilat dengan panjang 0,8 sampai 1 mm

Cir Akar Bayam Duri

Akar tanaman bayam duri ini sama seperti spesies bayam lainnya, yaitu sistem perakaran tunggang.

Khasiat Bayam Duri

Walaupun tanaman bayam duri ini masuk kedalam gulma atau tanaman liar, namun tanaman bayam duri ini memiliki beragam manfaat untuk kesehatan. berikut inilah beberapa manfaat bayam duri saat Anda mengonsumsinya
  1. Dapat menurunkan berat badan secara alami
  2. Meningkatkan kesehatan jantung
  3. Meningkatkan kesehatan mata
  4. Kontrol penyebab cacat lahir
  5. Meningkatkan kebutuhan protein
  6. Meningkatkan kesehatan pencernaan
  7. Membantu menghilangkan varises
  8. Meningkatkan kesehatan rambut
  9. Meningkatkan tingkat antioksidan
  10. Meningkatkan pertumbuhan tulang

Cara Mengolah Bayam Duri Menjadi Obat

Untuk cara mengolah bayam duri menjadi obat, Anda bisa mengambil bagian daunya dengan cara sebagai berikut:
  • Ambil segenggam daun bayam duri dan cuci sampai beresih
  • Setelah di rasa cukup beresih, rebus daun bayam duri dengan dengan air sebanyak dua gelas 
  • Tunggu sampai air yang dua gelas tadi menjadi satu gelas
  • Kemudian tuangkan air hasil rebusan daun bayam duri ke dalam gelas, dan tunggu sampai air terasa hangat
  • Kini air hasil rebusan daun bayam duri tadi sudah bisa Anda nikmati, 
Anda juga dapat mengolah bayam duri menjadi obat ini dengan cara di masak atau dii buat sayur. Perlu Anda ketahui ketika Anda memasak daun bayam atau merebusnya, Hekar sarankan untuk jangan mengonsumsinya lebih dari lima jam didiamkan. Jika didiamkan selama lebih dari lima jam, bayam akan mengandung nitrat (NO3) yang apabila teroksidasi akan berubah menjadi nitrit (NO2). Nitrit ini memiliki sifat  tidak berwarna, tidak berbau, namun beracun.

Bayam Liar Bisa Dimakan

Bayam duri sama dengan bayam lair dan bayam jenis ini bisa di konsumsi (aman dikonsumsi). Yang terpenting jangan pernah mengonsumsi lebih dari lima jam, karena bisa menjadi racun. Itulah beberapa informasi mengenai bayam duri, manfaat dan ciri-cirinya. Semoga bermanfaat, Terimakasih.

Posting Komentar untuk "Bayam Duri (Amaranthus Spinosus) Di Alam Liar & Khasiatnya"